Jika bercerita tentang objek wisata di Kota Bukittinggi memang tidak pernah habis. Ada saja tempat yang berkesan didalam pikiran, apabila seseorang menyebut kota ber-icon wisata Jam Gadang ini. Tapi pernah kah terpikirkan oleh kita salah satu tempat wisata yang sekaligus menjadi saksi sejarah perekonomian kota Bukittinggi tersebut ? Yaitu Janjang 40 (baca: Janjang Ampek Puluah) […]
Read More